Fahrul dan Aceh Selatan

Invisible Adventure
1 min readOct 12, 2021

--

Akhirnya, aku jadi ke Asel. Dan benar, sepertinya aku tidak akan lupa setiap kejadiannya meskipun saat ini pikiranku masih berloncatan antara satu momen ke moment lain. Terlalu penuh, aku belum sempat mencerna banyak sekali hal. Seperti tidak berhenti dan setiap tempat memberi cerita. Banyak sekali sebenarnya waktu berdiam, dan aku menikmatinya…

Antara senang, terharu, sedih, sampai tidak bisa berkata-kata lagi dan aku bingung bagaimana muara perasaanku sendiri.
Bahkan pada beberapa waktu, di moment-moment tertentu aku akan mengingat moment memalukan dan lalu aku menangis sejadinya. Tetapi tangis itu masih belum ada apa-apanya dibanding menangis ketika mengingat ketulusan dua teman dalam perjalananku ini. Sungguh aku tidak mengerti bagaimana perasaanku sendiri saat ini.

atas banyak kejadian yang.. yahh katanya menguji adrenalin, pada akhirnya kesimpulannya adalah, aku tahu temanku sudah nyaman disana. :”)
sepertinya itu cukup untuk membuatku kembali pulang dan mulai mendefinisikan kembali nyamanku, ditempatku sendiri. Fahrul aja udah nyaman, berarti suci juga bisa :)

--

--

Invisible Adventure
Invisible Adventure

Written by Invisible Adventure

0 Followers

read more, know more

No responses yet